Ceritanya beberapa waktu sebelumnya aku ditelpon oleh pihak regional XL Solo berkaitan dengan pengajuan sponsor untuk biaya hidup di Jerman. Sponsor penuh tidak bisa dipenuhi karena alasannya akhir tahun dan sudah diplot untuk event. Yah, tidak mengapa setidaknya ada uang saku yang akan kuterima. Maka hari ini aku bergegas ke tempat yang disepakati untuk bertemu […]
Serasa Jadi Eksekutif Muda
Beberapa waktu lalu, aku mendapat telepon dari salah satu dealer resmi salah satu operator terkemuka di Indonesia, si Biru. Karena dulu SIM pernah menjalin kerja sama sponsorship di Festival Ilmiah mahasiswa, hari ini aku kembali diminta untuk hadir dalam forum diskusi dan makan siang di sebuah restoran yang pernah kukunjungi dahulu ketika salah satu rekan […]