Mujahidun fii Nafsihi: Dakwah itu Memperbaiki Diri

Jika ditanyakan apa yang paling sulit dalam hidupku, maka jawabannya adalah berperang melawan diri sendiri. Hingga hari ini, tidak ada yang paling membuatku pusing kecuali diriku sendiri yang sering mengalami anomali. Yah, itulah tabiat diri yang seringkali muncul untuk mengganti fitrah dengan kekejian dan berbagai keburukan. Maka tak heran jika para ulama banyak yang menulis […]

Keren di Kampus, Jaminankah Keren di Rumah?

Gara-gara sebuah SMS teman yang intinya menceritakan kegalauannya menghadapi ortunya pascakampus aku jadi tergerak untuk menulis tentang refleksi menjadi aktivis kampus. Intinya ini ada sebuah persepsi yang kayaknya berkembang di kampus hari ini dan menjangkiti sebagian aktivis kampus. Sebagian saja. Yakni mereka yang menjadikan kampus sebagai tempat pelarian dari kehidupan di rumah. Membangun diri di […]

Memulai Jalan Cinta

Setiap hal yang menjadi kebiasaan tentu saja pasti ada permulaannya. Bagaimana kita melihat kondisi pemuda sekarang yang carut marut tidak jelas dan penuh dengan kerusakan, tentu ada biang keladinya. Semuanya bikin kita mengelus dada dan beristighfar. Kenapa? Barangkali kita dulu juga begitu, menjadi bagian dan orang-orang yang tidak jelas itu. Jika teringat kita pasti akan […]

Benarkah Jalan yang Kulalui ini?

Sebuah pesan cinta untuk saudara-saudari kader dakwah di bumi Allah. Sebuah pertanyaan selalu muncul sesekali di benak para kader dakwah. Apakah jalan dakwah yang kulalui ini benar? Terkadang itu kemudian berujung pada kebimbangan yang membuat seseorang justru mengalami masa kekacauan dan kefuturan, tetapi terkadang justru itu adalah fase untuk menuju tingkatan kualitas kader dakwah yang […]