Menjadi Penulis pun “Harus” Berkarakter

Belakangan ini kita semakin akrab dengan istilah “best seller”. Sebuah istilah yang berkaitan dengan ukuran kelarisan buku yang dijual. Seketika itu kita segera ingat dengan novel-novel yang begitu berjibun jumlahnya. Di antaranya ada yang sangat terkenal yaitu seperti Ayat-Ayat Cinta, Ketika Cinta Bertasbih, atau mungkin yang lebih baru seperti Negeri 5 Menara. Apa yang terungkap […]

Bagaimana Berdakwah?

Mengawali sepuluh hari terakhir di bulan Ramadhan ini, aku sempatkan untuk pulang ke rumah. Di rumah lebih menenangkanku dan lebih memudahkanku untuk bermuhasabah. Kebetulan juga tidak ada amanah penting di kampus, selain hanya undangan buber yang begitu ramai di sana sini. Biar saja lah, semoga ada kesempatan lain untuk makan bareng. Usai shalat tarawih, kudengarkan […]