Tiga Jam Penuh Inspirasi

“Orang yang penuh dengan pengalaman, tak akan pernah habis berbagi. Orang yang kaya ilmu, senantiasa rendah hati. Orang yang bijaksana, perkataannya selalu mengandung hikmah yang mendalam.” (Ardika) Inspiratif! Luar biasa itu kata yang bisa kami ucapkan seusai mengikuti training spesial hari ini bersama salah seorang yang sangat luar biasa. Ialah Bapak Yusuf Maulana, salah satu […]