Mengakui Indonesia tapi menafikan kontribusi Barat itu konyol. Sebab tradisi asli leluhur bangsa ini adalah konfederasi. Tapi kalau dibukakan apa kontribusi Barat bagi terbentuknya negara modern yang unik ini, justru si pembuka dicap pemuja Barat. Menjadi Indonesia, menjadi negara kesatuan, menjadi masyarakat yang agak-agak sekuler seperti ini, bagaimana pun itu adalah hasil kontribusi Barat yang […]
Islam dan Indonesia
Agama itu akan terasa manfaatnya bagi kehidupan jika dihayati dan diaplikasikan, tidak sekedar dipeluk atau dikeloni. Khususnya umat Islam, jika benar-benar menghayati Islam secara sungguh-sungguh, maka hal yang akan dirasakan pertama-tama adalah pancaran kebahagiaan tiada tara. Jika umat Islam itu setiap hari tadabbur, niscaya hidupnya akan selalu bahagia. Contohnya mentadabburi fisiologi tubuhnya setiap hari, pasti […]
Kesederhanaan Pemimpin
Saya selalu menghargai proses belajar politik saya selama di kampus. Makanya saya tidak mau ikut-ikutan diajak untuk menuding dan menjelek-jelekkan pihak tertentu secara institusional dan secara terang-terangan, apalagi jika itu bagian dari umat Islam. Tapi bukan berarti saya tidak kritis untuk mengomentari praktik-praktik “nganu” yang sering dimanfaatkan sebagian oknum yang memang suka menggunting dalam lipatan. […]
Maklumat Kedaulatan
Sejak dulu, para ulama mengajari umat untuk hidup sederhana, mandiri, dan sebisa mungkin tidak banyak berurusan dengan aneka pengaruh para penguasa. Jihad dapat diserukan sewaktu-waktu jika, tanah air dan kebebasan hidup dirampas secara zalim baik oleh penguasa tempatan atau penguasa asing. Dalam situasi yang sulit, para ulama lebih menyerukan umat untuk membangun kemandirian dan meminimalisir […]
Warga Negara di Pusaran Konsumen Perusahaan
Dari PT. USA Cabang Indonesia yang kantor pengawasnya ada di Singapura, kini perusahaan itu berubah menjadi PT. Tiongkok Cabang Indonesia dengan pengawasan langsung dari Tiongkok. Perusahaan ini bekerja dengan tingkat efisiensi rendah sejak masih PT. USA, apalagi saat menjadi PT. Tiongkok. Di era PT. Tiongkok, korupsinya luar biasa di segala lapisan. Dipasangi CEO kayak apa […]
Supremasi Kemusyrikan
Karena negara ini menganut supremasi hukum, maka hukum harus ditegakkan, tidak peduli apakah sesuai nurani keadilan atau tidak. Penggusuran harus dilakukan, tidak peduli bagaimana rakyat yang tergusur hanyalah korban para mafia birokrasi, karena peraturan harus ditegakkan. UN model begituan tetap dijalankan meskipun setiap tahun berjalan aneka manipulasi yang menghancurkan karakter generasi bangsa, karena undang-undang harus […]
Indonesia dan Islam
Indonesia dan Islam, dua hal yang jangan sampai bertemu dan bersatu, jika bisa dikuasai dan dikendalikan, malah dihancurkan sekalian. Karena saat ini, pusat Islam ya ada di sini, di mana keragaman dan berbagai potensi kebangkitan peradaban secara utuh masih terpendam. Timur Tengah sudah tidak ada harapan, masing-masing sudah bertikai satu sama lain. Eropa, Amerika, dll […]
Endonesahku
Banyak hal lucu dan wagu yang bisa membuat kita awet muda karena tinggal di Indonesia. Misalnya yang sudah saya tulis tentang mekanisme Pemilu kita yang lucu. Proses pendaftaran calonnya mudah, kampanyenya simpel, pengambilan keputusannya cuma sedetik tanpa proporsi yang adil (yang cendekia disetarakan dengan yang bodoh). Gitu kok berharap lahir pemimpin hebat yang bertanggung jawab, […]
Pancasila Sebagai Dasar Negara
Bagi bangsa Indonesia, terkhusus umat Islam, Pancasila bukanlah sebuah -isme atau semacam agama baru yang menggantikan atau merevisi keyakinan agama bangsa Indonesia. Ia adalah landasan perjanjian kita dalam mendirikan negara yang bernama Republik Indonesia. Lima butir di dalamnya yang dirumuskan bapak-bapak bangsa Indonesia, diinisiasi oleh Bung Karno itu dapat pula disebut rukun negara. Mengapa? Karena […]
Martabat
Cak Nun dalam berbagai kesempatan berusaha menyadarkan bangsa Indonesia yang sudah lupa akan arti harga diri. Beliau berulang-ulang menyampaikan bahwa bangsa lain dihancurkan dengan cara-cara militer, termasuk dengan revolusi Arab Springs dan sejenisnya. Tetapi “mereka” tidak akan melakukan hal yang sama pada bangsa Indonesia, karena Indonesia tidak akan kalah jika dibegitukan. Agar bangsa Indonesia lemah […]